Resep: Praktis Nagasari Pisang

Resep Kue Enak dan Praktis bisa di buat dirumah.

Nagasari Pisang. Pada kesempatan ini, kita bakal memberikan informasi rahasia membuat Nagasari Pisang. Kamu bisa memasak Nagasari Pisang di rumah bersama Anak. Tentunya bersama resep ini kamu sanggup membuatnya berbarengan dengan keluarga tercinta. Langsung saja, kalian ikuti instruksi dan materi yang butuh disiapkan untuk membuat Nagasari Pisang.

Nagasari Pisang Ibu boleh memasak Nagasari Pisang dengan 7 bahan dan 8 langkah.

Bahan Nagasari Pisang

  1. Anda perlu 500 gram dari Tepung beras.
  2. Sediakan 100 gram dari Tepung tapioka.
  3. Sediakan 10 buah dari pisang kapok.
  4. Sediakan 1 L dari santan kental.
  5. Anda perlu 1 lembar dari daun pandan.
  6. Sediakan 1 sdt dari garam.
  7. Sediakan Secukupnya dari daun pisang.

Cara Masak Nagasari Pisang

  1. Campur tepung beras dan tepung tapioka, aduk rata..
  2. Rebus santan kental, tambahkan garam dan daun pandan..
  3. Tuang santan panas ke dalam tepung, sedikit2 sambil di aduk sampai membentuk adonan yg halus, lembut, tidak keras dan tidak encer..
  4. Siapkan pisang yg sudah di potong2 kecil (1 pisang potong jadi 4)..
  5. Siapkan daun pisang yg sudah bersih dan di potong bagian sisinya supaya rapih saat proses pembungkusan..
  6. Ambil satu lembar daun pisang. Tuang satu sendok atau secukupnya adonan. Pipihkan dan letakkan pisang ditengahnya, kemudian balut sampai pisang tertutup..
  7. Bungkus nagasari dengan cara lipat bagian ujungnya hingga berbentuk kotak, kemudian tekan bagian sampingnya supaya membentuk body. 😁 (Tips dari mamah).
  8. Kukus nagasari -+ 30 menit atau sampai benar2 matang dan daunnya benar2 matang layu. Angkat, dinginkan dan sajikan..

Nagasari Pisang.